Cara Mengakses dan Pemrograman MQ-2 Gas Sensor (Methane, Butane, LPG, Smoke) Menggunakan Arduino Uno
Arduino Indonesia akan berbagi tentang Cara Mengakses dan Pemrograman MQ-2 Gas Sensor (Methane, Butane, LPG, Smoke) Menggunakan Arduino Uno. Pada percobaan kali ini Arduino akan membaca data keluaran analog dari modul sensor MQ-2. Untuk awal kita akan coba membaca dengan Serial Monitor saja dengan satuan PPM.
Berikut ini adalah Schematics Diagram dari MQ-2 Gas Sensor (Methane, Butane, LPG, Smoke) Menggunakan Arduino Uno :
Berikut ini adalah Hardware yang dibutuhkan :
1. Arduino Uno R3 >>> BELI DISINI
2. MQ-2 Gas Sensor (Methane, Butane, LPG, Smoke) >>> BELI DISINI
3. Kabel Jumper Secukupnya >>> BELI DISINI
Download Library Sensor Gas MQ-2 silahkan >>> KLIK DISINI.
Berikut ini adalah Code Programnya :
/***************************
Cara Mengakses dan Pemrograman MQ-2 Gas Sensor (Methane, Butane, LPG, Smoke) Menggunakan Arduino Uno
Oleh : Arduino Indonesia
Website : www.arduinoindonesia.id
Toko Online : www.workshopelectronics3in1.com
Blog : www.edukasielektronika.com
Copyright @2020
****************************/
#include <MQ2.h>
//change this with the pin that you use
int pin = A0;
int lpg, co, smoke;
MQ2 mq2(pin);
void setup()
{
Serial.begin(9600);
mq2.begin();
}
void loop()
{
/*read the values from the sensor, it returns
*an array which contains 3 values.
* 1 = LPG in ppm
* 2 = CO in ppm
* 3 = SMOKE in ppm
*/
float* values= mq2.read(true); //set it false if you don't want to print the values in the Serial
//lpg = values[0];
lpg = mq2.readLPG();
//co = values[1];
co = mq2.readCO();
//smoke = values[2];
smoke = mq2.readSmoke();
delay(1000);
}
Setelah Program diatas di upload, silahkan buka Serial Monitor. Maka, akan tampil hasil Kondisi yang di inginkan.
Komentar
Posting Komentar