Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Memanfaatkan Nilai ADC pada ESP32 untuk Kontrol LED

Gambar
Module ESP32 memiliki fitur ADC atau Analog to Digital Converter . Yaitu dimana ESP32 ini memiliki kemampuan merubah atau mengkonversi data/sinyal Analog menjadi data/Sinyal Digital. Terdapat 15 pin I/O ADC yang bisa Anda gunakan. Lumayan banyak untuk ukuran Mikrokontroller yang kecil dan hanya memiliki 30 Kaki Pin I/O. Pin ADC ini mempunyai peran vital, dikarenakan kebanyakan dari project Internet of Things (IoT) adalah mengolah dan mengukur object yang mempunyai sinyal Analog. Berikut ini gambar Fisik dan Pin ADC yang terdapat pada Module ESP32 : List Pin ADC yang tersedia pada Module ESP32 : ADC1_0 = VP ADC1_3 = VN ADC1_4 = D32 ADC1_5 = D33 ADC1_6 = D34 ADC1_7 = D35 ADC2_0 = D4 ADC2_2 = D2 ADC2_3 = D3 ADC2_4 = D13 ADC2_5 = D12 ADC2_6 = D14 ADC2_7 = D27 ADC2_8 = D25 ADC2_9 = D26 Berikut ini adalah Schematic Pemanfaatan Nilai ADC pada ESP32 untuk Kontrol LED : Berikut ini adalah Hardware yang dibutuhkan : 1. Module ESP32 >>> BELI DISINI 2. Potensiometer >>> BELI

Memulai Pemrograman ESP32 menggunakan Arduino IDE

Gambar
ESP32 adalah salah satu keluarga mikrokontroler yang dikenalkan dan dikembangkan oleh Espressif System . ESP32 ini merupakan penerus dari mikrokontroller ESP8266. Mikrokontroler satu ini compatible dengan Arduino IDE. Pada mikrokontroler ini sudah tersedia modul WiFi dan ditambah dengan BLE ( Bluetooth Low Energy ) dalam chip sehingga sangat mendukung dan dapat menjadi pilihan bagus untuk membuat sistem aplikasi Internet of Things . Baca Juga : Arsitektur dan Fitur ESP32 (Module ESP32) IoT Untuk Memulai Pemrograman ESP32 menggunakan Arduino IDE, maka pastikan Anda sudah melakukan Download dan Install Software Arduino IDE pada PC/Laptop Anda. Berikut ini langkah-langkah untuk Untuk Memulai Pemrograman ESP32 menggunakan Arduino IDE : 1. Open Arduino IDE >> Pilih Menu File >> Preference 2. Pada Kolom Preference , masukkan Link ini : https://dl.espressif.com/dl/package_esp32_index.json pada kolom tersebut. Kemudian Klik OK . 3. Tutup Jendela Preference , buka Tools >&g